Kamis, 05 Januari 2012

LAN

Diposting oleh andra fedya riana di 19.36
Membuat Desain Awal Jaringan

Jenis-jenis jaringan
Local Area Network (LAN)
  Merupakan jaringan milik pribadi di dalam sebuah gedung atau kampus yang berukuran sampai beberapa kilometer. LAN   seringkali   digunakan   untuk   menghubungkan   komputer-komputer pribadi  dan  workstation  dalam  kantor  suatu  perusahaan  atau  pabrik-pabrik  untuk  memakai bersama  sumberdaya  (resoucemisalnya  printer) dan saling bertukar informasi
Metropolitan Area Network (MAN)
  Metropolitan  Area  Network  (MAN),  pada  dasarnya  merupakan  versi  LAN yang  berukuran  lebih  besar  dan  biasanya  menggunakan  teknologi  yang sama dengan LAN. MAN dapat mencakup kantor-kantor perusahaan yang letaknya  berdekatan  atau  juga  sebuah  kota  dan  dapat  dimanfaatkan untuk  keperluan  pribadi  (swastaatau  umum.  MAN  mampu  menunjang data  dan  suarabahkan  dapat  berhubungan  dengan  jaringan  televisi kabel
Wide Area Network (WAN)
  jangkauannya mencakup daerah geografis  yang  luasseringkali  mencakup  sebuah  negara  bahkan  benua. WAN terdiri dari kumpulan mesin-mesin yang bertujuan untuk menjalankan program-program (aplikasi) pemakai.

0 komentar:

Posting Komentar

Ads 468x60px

Followers

Featured Posts

 

andra'afr Template by Ipietoon Blogger Template | Gift Idea